• Subscribe
  • Email
    • Gmail
    • Yahoo
  • lorem ipsum

Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Hilman Latief telah menerbitkan aturan penempatan akomodasi atau hotel jemaah di Makkah dan Madinah. Jemaah haji Indonesia akan mulai berangkat ke Arab Saudi pada 12 Mei 2024. Ketentuan ini tertuang dalam Keputusan Dirjen PHU No 214 tahun 2024 tentang Penempatan Akomodasi ...

2024-05-07 13:24:14
Berita
2024-05-07 13:24:14
Lokasi Penempatan Hotel Jemaah Haji Indonesia di Makkah dan Madinah
Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Hilman Latief telah menerbitkan aturan penempatan akomodasi atau hotel jemaah di Makkah dan Madinah. Jemaah haji Indonesia akan mulai berangkat ke Arab Saudi pada 12 Mei 2024. Ketentuan ini tertuang dalam Keputusan Dirjen PHU No 214 tahun 2024 tentang Penempatan Akomodasi ...

Direktorat Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri bongkar modus bisnis email compromised alias manipulasi data email dengan kerugian Rp. 32 miliar. Kasus ini melibatkan Warga Negara Asing (WNA) Nigeria. “Pada 25 April 2024, penyidik Direktorat Siber Bareskrim Polri menangkap lima orang tersangka yang terdir ...

2024-05-07 13:16:37
Berita
2024-05-07 13:16:37
Bareskrim Polri Bongkar Kasus Manipulasi Data Email
Direktorat Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri bongkar modus bisnis email compromised alias manipulasi data email dengan kerugian Rp. 32 miliar. Kasus ini melibatkan Warga Negara Asing (WNA) Nigeria. “Pada 25 April 2024, penyidik Direktorat Siber Bareskrim Polri menangkap lima orang tersangka yang terdir ...

Presiden Joko Widodo meresmikan Indonesia Digital Test House (IDTH), di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT), di Kota Depok, Jawa Barat, Selasa 7/5. Presiden menekankan bahwa Indonesia harus menjadi produsen dalam digitalisasi. “Saya menekankan terus, ini saya tekankan terus hal yang sama bahwa kita ti ...

2024-05-07 13:10:11
Berita
2024-05-07 13:10:11
Presiden Jokowi Resmikan Indonesia Digital Test House Depok Jabar
Presiden Joko Widodo meresmikan Indonesia Digital Test House (IDTH), di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT), di Kota Depok, Jawa Barat, Selasa 7/5. Presiden menekankan bahwa Indonesia harus menjadi produsen dalam digitalisasi. “Saya menekankan terus, ini saya tekankan terus hal yang sama bahwa kita ti ...

Himpunan Sekolah Dan Madrasah-Islam Nusantara (HISMINU) menggelar acara Halal Bi Halal pasca Idul Fitri 1445 H, kegiatan berlangsung di EH CORP Gedung Graha Bima Juara, Jalan Utan Kayu No 40 Jakarta Timur, Senin 6/5. Selain Halal Bi Halal yang dihadiri jajaran pengurus dan tamu undangan, HISMINU juga menghadirkan Talkshow dar ...

2024-05-06 16:51:39
Berita
2024-05-06 16:51:39
HISMINU Gelar Halal Bihalal, Tekankan Pentingnya Pendidikan
Himpunan Sekolah Dan Madrasah-Islam Nusantara (HISMINU) menggelar acara Halal Bi Halal pasca Idul Fitri 1445 H, kegiatan berlangsung di EH CORP Gedung Graha Bima Juara, Jalan Utan Kayu No 40 Jakarta Timur, Senin 6/5. Selain Halal Bi Halal yang dihadiri jajaran pengurus dan tamu undangan, HISMINU juga menghadirkan Talkshow dar ...

Komposer Ari bias melayangkan Somasi terbuka terhadap Agnez mo dan HWG Group atau PT Aneka Bintang Gading.  Ari Bias melayangkan somasi terbuka karena Agnez Mo tanpa izin menyanyikan lagu ciptaannya, “Bilang Saja” di event yang dipromotori HW Group. Agnez Mo tampil di tiga kota, yakni Surabaya, Bandung, dan J ...

2024-05-07 09:11:47
Berita
2024-05-07 09:11:47
Disomasi Pencipta Lagu ‘Bilang Saja’, Agnez Mo Dituntut Bayar Penalti Rp1,5 Miliar 
Komposer Ari bias melayangkan Somasi terbuka terhadap Agnez mo dan HWG Group atau PT Aneka Bintang Gading.  Ari Bias melayangkan somasi terbuka karena Agnez Mo tanpa izin menyanyikan lagu ciptaannya, “Bilang Saja” di event yang dipromotori HW Group. Agnez Mo tampil di tiga kota, yakni Surabaya, Bandung, dan J ...

Ketua DPR RI Dr. (H.C) Puan Maharani secara terang menggalang dukungan untuk mewujudkan kesetaraan gender dalam 10th MIKTA Speakers’ Consultation di Meksiko, Senin (6/5/2024) siang waktu setempat. Dirinya diketahui kerap vokal dalam isu-isu perempuan, termasuk di forum-forum internasional. “Partisipasi dan kepemim ...

2024-05-07 06:25:06
Berita
2024-05-07 06:25:06
Ketua DPR RI Tegaskan Kesetaraan Gender Perlu Jadi Landasan Kebijakan Negara
Ketua DPR RI Dr. (H.C) Puan Maharani secara terang menggalang dukungan untuk mewujudkan kesetaraan gender dalam 10th MIKTA Speakers’ Consultation di Meksiko, Senin (6/5/2024) siang waktu setempat. Dirinya diketahui kerap vokal dalam isu-isu perempuan, termasuk di forum-forum internasional. “Partisipasi dan kepemim ...

Pemerintah segera memulai tahapan seleksi calon aparatur sipil negara (CASN), baik untuk calon pegawai negeri sipil (CPNS) CPNS di lingkungan sekolah kedinasan maupun CASN secara umum di berbagai kementerian/lembaga (K/L) dan pemerintah daerah (pemda). Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdu ...

2024-05-07 05:38:46
Berita
2024-05-07 05:38:46
Menteri PANRB: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Mulai Mei, CASN Juni
Pemerintah segera memulai tahapan seleksi calon aparatur sipil negara (CASN), baik untuk calon pegawai negeri sipil (CPNS) CPNS di lingkungan sekolah kedinasan maupun CASN secara umum di berbagai kementerian/lembaga (K/L) dan pemerintah daerah (pemda). Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdu ...

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan bahwa pemberangkatan kloter pertama jemaah haji Indonesia pada penyelenggaran ibadah haji 1445 H/2024 M dilakukan pada 12 Mei 2024 mendatang. Proses pemberangkatan tersebut akan berlangsung hingga 10 Juni 2024. “Insyaallah saya akan melepas keberangkatan kloter pert ...

2024-05-07 05:34:21
Berita
2024-05-07 05:34:21
Menag: Kloter Pertama Haji Berangkat 12 Mei 2024
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan bahwa pemberangkatan kloter pertama jemaah haji Indonesia pada penyelenggaran ibadah haji 1445 H/2024 M dilakukan pada 12 Mei 2024 mendatang. Proses pemberangkatan tersebut akan berlangsung hingga 10 Juni 2024. “Insyaallah saya akan melepas keberangkatan kloter pert ...

Anggota Komisi I DPR Fadli Zon menekankan wacana pemberian hak kewarganegaraan ganda bagi diaspora perlu dikaji ulang. Pasalnya, wacana ini bertentangan dengan Undang-Undang (UU) Nomor 12 Tahun 2006. Diketahui, pada pasal 6 ayat 1 UU Nomor 12 Tahun 2006 menyebutkan bahwa seseorang yang berusia 18 tahun atau sudah kawin harus ...

2024-05-06 21:29:38
Berita
2024-05-06 21:29:38
Fadli Zon : Pemerintah Perlu Kaji Ulang Wacana Beri Hak Kewarganegaraan Ganda
Anggota Komisi I DPR Fadli Zon menekankan wacana pemberian hak kewarganegaraan ganda bagi diaspora perlu dikaji ulang. Pasalnya, wacana ini bertentangan dengan Undang-Undang (UU) Nomor 12 Tahun 2006. Diketahui, pada pasal 6 ayat 1 UU Nomor 12 Tahun 2006 menyebutkan bahwa seseorang yang berusia 18 tahun atau sudah kawin harus ...

Polri telah mengamankan 60 tersangka peredaran narkoba jaringan Fredy Pratama hingga Mei 2024. Dimana 4 tersangka diantaranya diamankan oleh Satgas Penanggulangan Narkoba (P4GN) Bareskrim Polri, pada kasus laboratorium narkoba di Sunter. Wakabareskrim Irjen Pol Asep Edi Suheri merincikan perkembangan perkara para tersangka te ...

2024-05-06 21:19:51
Berita
2024-05-06 21:19:51
Bareskrim Polri Tangkap 60 Tersangka Narkoba Jaringan Fredy Pratama
Polri telah mengamankan 60 tersangka peredaran narkoba jaringan Fredy Pratama hingga Mei 2024. Dimana 4 tersangka diantaranya diamankan oleh Satgas Penanggulangan Narkoba (P4GN) Bareskrim Polri, pada kasus laboratorium narkoba di Sunter. Wakabareskrim Irjen Pol Asep Edi Suheri merincikan perkembangan perkara para tersangka te ...

Presiden Joko Widodo didampingi Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin membuka Musyawarah Rencana Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) Tahun 2024 di Balai Sidang Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Senin 6/5 siang. Dalam arahannya, Presiden meminta kepada para pimpinan kementerian/lembaga dan pemerintah daerah untuk memastikan ...

2024-05-06 22:49:43
Berita
2024-05-06 22:49:43
Presiden Jokowi Buka Musrenbangnas Tahun 2024
Presiden Joko Widodo didampingi Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin membuka Musyawarah Rencana Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) Tahun 2024 di Balai Sidang Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Senin 6/5 siang. Dalam arahannya, Presiden meminta kepada para pimpinan kementerian/lembaga dan pemerintah daerah untuk memastikan ...

PT Kereta Api Indonesia (Persero) kembali mengimbau masyarakat untuk mewaspadai penipuan berkedok rekrutmen KAI. Imbauan ini merupakan tanggapan dari KAI terkait hal yang belakangan ramai beredar di masyarakat. Yakni, soal penipuan yang mengatasnamakan rekrutmen KAI. Modus penipuan yang dimaksud berupa sur ...

2024-05-06 12:23:24
Berita
2024-05-06 12:23:24
PT KAI Imbau Masyarakat Waspada Penipuan Berkedok Rekrutmen
PT Kereta Api Indonesia (Persero) kembali mengimbau masyarakat untuk mewaspadai penipuan berkedok rekrutmen KAI. Imbauan ini merupakan tanggapan dari KAI terkait hal yang belakangan ramai beredar di masyarakat. Yakni, soal penipuan yang mengatasnamakan rekrutmen KAI. Modus penipuan yang dimaksud berupa sur ...

Kakorlantas Polri Irjen Pol. Aan Suhanan bersama Pejabat utama Korlantas Polri melaksanakan pengecekan kendaraan dinas sepeda motor dan mobil dalam rangka pengaman Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024. Dalam kesempatan tersebut, Kakorlantas Polri menyampaikan terdapat 75 ke ...

2024-05-07 01:42:33
Berita
2024-05-07 01:42:33
Kakorlantas Cek Kesiapan Kendaraan KTT WWF ke-10 Untuk Pengawalan VVIP
Kakorlantas Polri Irjen Pol. Aan Suhanan bersama Pejabat utama Korlantas Polri melaksanakan pengecekan kendaraan dinas sepeda motor dan mobil dalam rangka pengaman Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024. Dalam kesempatan tersebut, Kakorlantas Polri menyampaikan terdapat 75 ke ...

Presiden Joko Widodo meresmikan Peluncuran Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit Pendidikan Penyelenggara Utama (RSP-PU), di Rumah Sakit Anak dan Bunda Harapan Kita, Jakarta, Senin 6/5. Presiden mengatakan pemenuhan dokter spesialis akan mendukung bonus demografi Indonesia, yang diperkirakan terjadi pada 10-15 tahun ke depan ...

2024-05-07 02:49:53
Berita
2024-05-07 02:49:53
Presiden Jokowi Resmikan Peluncuran Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis RSP-PU di Jakarta
Presiden Joko Widodo meresmikan Peluncuran Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit Pendidikan Penyelenggara Utama (RSP-PU), di Rumah Sakit Anak dan Bunda Harapan Kita, Jakarta, Senin 6/5. Presiden mengatakan pemenuhan dokter spesialis akan mendukung bonus demografi Indonesia, yang diperkirakan terjadi pada 10-15 tahun ke depan ...

Usai mengikuti prosesi upacara adat Dharma Suaka dan Mepamit di Bali pada Ahad, 5 Mei 2024, calon pasangan pengantin Rizky Febian dan Mahalini Raharja akan menggelar prosesi pernikahan yang selanjutnya di Jakarta. Hal itu diungkapkan oleh Sule, ayah dari Rizky Febian. Sule memberikan informasi jika nantinya akan ada prosesi p ...

2024-05-06 23:58:38
Berita
2024-05-06 23:58:38
Mahalini dan Rizky Febian akan Gelar Pengajian Sebelum Akad Nikah di Jakarta
Usai mengikuti prosesi upacara adat Dharma Suaka dan Mepamit di Bali pada Ahad, 5 Mei 2024, calon pasangan pengantin Rizky Febian dan Mahalini Raharja akan menggelar prosesi pernikahan yang selanjutnya di Jakarta. Hal itu diungkapkan oleh Sule, ayah dari Rizky Febian. Sule memberikan informasi jika nantinya akan ada prosesi p ...